Minggu, 01 April 2012

GUE BISA


Itu lah tema yang akan saya bahas dikesempatan kali ini.mungkin dipikiran kalian kata-kata itu biasa aja,tapi kata-kata itu mengandung motivasi yang sangat besar loh kawan.oke sekarang kita bahas aja.
Berpikir bahwa “Gue Bisa”
Orang yang berhasil adalah orang yang punya pikiran kalau ia akan berhasil.Sedangkan orang yang gagal adalah orang yang berpikir PESIMIS bahwa ia akan berhasil.sekarang kamu termasuk kategori yang mana kawan?berpikir gagal atau berpikir sukses?berpikir saja sudah gagal apalagi untuk melakukannya,pasti akan gagal!Bila berpikir sudah berhasil itu indikasi bahwa kamu akan berhasil untuk bisa melakukannya.
Kawan,jangan pernah takut punya mimpi tentang masa depan kamu.Jangan hiraukan yang sekelilingmu yang menertawakan impian kamu.Jangan pernah jadi pengecut atau takut hanya sekedar untuk bermimpi saja.kalau bermimpi saja takut,mendingan nggak usah hidup aj!!Ekstim banget ya!Ya kita memang harus ekstrim untuk berpikir tentang masa depankita.tidak usah hiraukan apa kata orang lain.Mereka saja belum tentu berhasil,kenapa harus menuruti apa kata mereka?
Banyak kisah-kisah sukses yang beranjak dari sebuah keyakinan,keyakinan untuk dapat meraih mimpinya.Dengan keyakinan itu maka akan timbul sebuah energi yang luar biasa,seperti membangkitkan kekuatan penggerak untuk meraih mimpi.percayalah bahwa kamu yakin akan dapat meraih impian kamu maka kamu akan dapat meraih impian kamu.
Kawan penuhi otak kamu dengan kepercayaan diri yang tinggi,”GUE AKAN BERHASIL”.
Sukses bukanlah sebuah mitos.sukses juga bukanlah nasib.Orang yang sukses bukanlah orang yang luar biasa,tetapi sukses adalah orang biasa dengan kepercayaan diri.Besar kecilnya keberhasilan meraih impian kamu akan ditentukan dengan besar kecilnya kepercayaan kamu.
Emang sih kadang ucapan sama tindak nggak sinkron.yang diucapin gampang tapi buat dilakuin susah.ya itu tadi semua harus didasari niat sama kemauan yang tinggi.pasti semuanya akan terwujud kawan..
Semangat ya semuanya kawan dalam perjuangan kita sekarang untuk mencapai cita-cita.
Cukup sekian tulisan yang sya berikan.mohon maaf bila ada salah-salah kata-kata.



Daftar pustaka
Adenata,A.2007.Gue Bisa Jadi Yangg Gue Mau.Surakarta:Afra publishing kelompok penerbit Indiva Media Kreasi

1 komentar:

fajarridha mengatakan...

hemm iya iya positif thinking nih maksudnya yaa :) bagus nung.

Posting Komentar

 
Copyright 2009 blogreza. Powered by Blogger
Blogger Templates created by Deluxe Templates
Wordpress by Wpthemescreator
Blogger Showcase